
-Perkawinan Sesama Jenis-
Nabi Luth as diutus Allah Swt untuk membimbing kaum Sodom dan amurah yang ingkar. Meraka gemar melakukankerusakan dan melakukan perkawinan sesame jenis. Laki-laki kawin dengan laki-laki dan perempuan dengan perempuan meski sudah berkali-kali diingatkan Nabi Luth as, mereka tetap ingkar kepada Allah Swt.
Maka, allah segera menimpakan bencana pada mereka. Di pagi hari, ketika mereka masih tidur nyenyak, Bumi tiba-tiba berguncang. Bukit-bukit dan batu-batu berjatuhan menimpa pendudk Sodom. Rumah-rumah hancur berantakan. Dalam sekejap, kaum Nabi Luthas yang ingkar itu musnah binasa.
Allah mampu melakukan apa saja yang di kehendaki-Nya dan mampu mewujudkan segala sesuatu. Sehingga allah memiliki nama Al Qoodir yaitu Maha Mampu.
“Dialah yang berkuasa untuk mengirimkan azab kepada kalian, dari atas atau dari bawah kaki kalian atau dia mencampurkan kalian dalam golongan-golongan (yang saling bertentangan) dan ( merasakan kepada sebagian) kalian keganasan sebagian yang lain.” (Q.S. Al An’am:65)




Tidak ada komentar:
Posting Komentar