
-Si Lidah Panjang-
Allah menciptakan lidah bunglon sangat panjang. Lidah bunglon jika terjulur keluar bisa mencapai 1.5 kali panjang tubuhnya.
Hup! Bunglon memangsa serangga dengan lidahnya. Ia menangkap mangsanya dengan menjulurkan lidahnya saat jarak sang mangsa cukup dekat.
Lidah bunglon terlipat didalam mulut seperti alat music akordeon. Ujung lidahnya dilapisi cairan kental seperti ledir lengket. Di tebgah lidahnya terdapat tulang rawan berujung lancip.
Kekuasaan Allah tampak, hikmah-hikmahnya nyat, dan bukti-bukti-Nya jelas. Sehingga Allah memiliki nama Azh Zhaahir yaitu Maha Nyata.
“(Dia adalah tuhan) yang mengetahui yang ghaib, maka Dia tidak memperhatikan kepada seseorang pun tentang yang ghaib itu.”
(Q.S. Al Jin:26)




Tidak ada komentar:
Posting Komentar